Economic Empowerment CSR Sinarmas Land Bidang Ekonomi

Warung Super

Artikel

Membuat Pola Coaster Kain
25 March 2022

Membuat Pola Coaster Kain

 

HALLO SOBAT SML UMKM Centre! 

Kemarin, tanggal 25 Maret 2022 kita baru saja mengadakan pelatihan UMKM untuk Disabilitas.

Pada pelatihan kali ini, teman-teman disabilitas diberikan praktik langsung cara membuat pola coaster dari kain perca yang baik dan benar serta mempunyai nilai keunikan tersebut. 

Para teman-teman disana yang sudah mengikuti pelatihan kemarin, bisa langsung di praktekin ya untuk membuat pola dari kain perca. 

"Kekurangan bukanlah sebuah penghalang besar bagi mereka, karena yang terpenting adalah konsisten, terus semangat, harus inovatif, selalu berusaha untuk terus maju, katakan kepada mereka bahwa kita juga bisa bahkan lebih"

#SMLUMKMCENTRE
#CSRSINARMASLAND
#PELATIHANUMKMDISABILITAS
#MANDIRIBERDAYA

 

Artikel Terbaru

Please Activate Your Javascript

We're sorry but our site requires JavaScript. Please activate your browser's javascript.